ANALISIS KESULITAN BELAJAR TEMATIK INTEGRATIF PADA PESERTA DIDIK KELAS 5 SDN 1 SURUH
DOI:
https://doi.org/10.33061/js.v2i1.2977Keywords:
Kesulitan Belajar, Tematik Integratif, Faktor Kesulitan Belajar, SolusiAbstract
Berdasarkan observasi di SDN 1 Suruh Kecamatan Tasikmadu ditemukan terdapat kesulitan belajar tematik integratif yang dialami oleh peserta didik kelas 5. Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisis faktor yang mempengaruhi kesulitan belajar peserta didik dan memberikan solusi untuk mengatasi kesulitan belajar tematik integratif peserta didik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat kesulitan belajar siswa kelas 5 SDN 1 Suruh berada pada kategori sedang, berarti hanya mengalami kesulitan pada materi-materi tertentu dan dapat diatasi dengan pendalaman materi-materi tersebut. Sedangkan kesulitan dalam pembelajaran tematik integratif khususnya dalam menulis dan menghitung. Faktor-faktor internal yang mempengaruhi meliputi: motivasi atau cita-cita, kebiasaan belajar, dan sikap atau perilaku, dan faktor eksternal: lingkungan keluarga dan lingkungan Sekolah. Solusi yang diberikan : membuat kelompok belajar dengan tutor sebaya maupun dengan guru sebagai fasilitator dan pembimbing, memberikan tambahan pelajaran, memberikan motivasi juga nasehat, dan memberikan trik-trik menghitung cepat yang menyenangkan.
References
Anggraini Dhian K. 2016. Identifikasi Kesulitan Belajar Siswa Kelas V SD Negeri Sosrowijayan Kota Yogyakarta. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar. 180-181.
Dhiniaty Gunarso. 2017. Analisis Kesulitan Dalam Perencanaan Pembelajaran Tematik Di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar. 3(2).72-73.
Yulandari, Soewalni, dan Ratna W. 2016. Pengaruh Pendekatan Realistik Terhadap Pemahaman Konsep Bangun Datar Mata Pelajaran Matematika Pada Siswa Kelas III B Di Madrasah Ibtidaiyah Negeri Surakarta Tahun Ajaran 2015/2016. Karya Ilmiah Mahasiswa PGSD FKIP. Vol.1, No.1
Prasetyo, Hera Heru, dan Ratna W. 2017. Pengaruh Metode Mind Mapping Terhadap Kreativitas Belajar Siswa Kelas V Pada Mata Pelajaran Matematika Di SD Negeri Banyuanyar 1 Surakarta Tahun Pelajaran 2016/2017. Karya Ilmiah Mahasiswa PGSD FKIP.
Trisiana, A. 2015. The
Development Strategy Of Citizenship Education In Civic Education Using Project Citizen Model In Indonesia. JPER.23(2).112.
_________. 2017. The
Challenges For The Development Of Character Education In Building Civic Responbility Through Multiculturalism Perspective. 1(1). 83.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors can separately make additional contractual arrangements for non-exclusive distribution published by the journal (e.g., publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are allowed and encouraged to send their work via online (e.g., in the institutional repositories or their website) after published by the journal.