IMPLEMENTASI SEKOLAH BEBAS BULLYING PADA ANAK USIA DINI MELALUI KOMUNIKASI POSITIF GURU

Authors

  • Syahria Anggita Sakti Universitas PGRI Yogyakarta
  • Titik Mulat Widyastuti Universitas PGRI Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.33061/jai.v5i2.4414

Keywords:

Bullying, Komunikasi positif, Anak usia dini

Abstract

The goal of this research is to explain how to implement bullying-free schools in Surya Marta Kindergarten Yogyakarta and also to understand the coordination that discusses the application of school bullying through positive teacher communication. This research uses qualitative. Subjects of research are principals, teachers, and students' parents. Data collection is done through observation, interview, and collection techniques. While data analysis uses data reduction, displaying data, and making conclusions. Data validity technique with source triangulation. The results showed how the implementation of bullying-free schools through positive communication of teachers at Surya Marta Kindergarten Yogyakarta was applied in the form of activities that involved: (1) improving two-way communication between schools with research on victims and bullying through parenting activities; (2) each student guardian meeting is held a special agenda concerning the meeting and resolution of the intimidation case; (3) formation of a supervisory board; (4) Test the value of harmony and cooperation in the subject matter. The following: (1) parents of students do not fully understand the material delivered by the school; (2) receiving media which contains antibullying at school; (3) the absence of specific program implementation manuals. Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan bagaimana implementasi sekolah bebas bullying di TK Surya Marta Yogyakarta dan permasalahan apa saja yang dihadapi dalam penerapan sekolah bebas bullying melalaui komunikasi positif guru. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Subjek penelitian meliputi kepala sekolah, guru, dan orang tua siswa. Pengumpulan data yang dilakukan lewat teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi. Sedangkan analisis data menggunakan reduksi data, display data, dan penarikan kesimpulan. Teknik keabsahan data dengan triangulasi sumber. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi sekolah bebas bullying melalui komunikasi positif guru di TK Surya Marta Yogyakarta diaplikasikan ke berbagai bentuk aktivitas yaitu diantaranya: (1) meningkatkan komunikasi dua arah antara pihak sekolah dengan orangtua korban dan pelaku bullying melalui kegiatan parenting; (2) setiap pertemuan wali murid diadakan agenda khusus tentang pembahasan dan penekanan terhadap kasus bullying; (3) pembentukan dewan pengawas; (4) memperkuat nilai kerukunan dan kerja sama dalam materi pelajaran. Adapun kendalanya meliputi: (1) orang tua siswa belum sepenuhnya memahami materi yang sekolah sampaikan; (2) kurangnya media yang berisi tentang program anti bullying di sekolah; (3) tidak adanya buku acuan khusus pelaksanaan program.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Syahria Anggita Sakti, Universitas PGRI Yogyakarta

Prodi PG PAUD

Titik Mulat Widyastuti, Universitas PGRI Yogyakarta

Prodi PG PAUD

References

Arumsari, A. D. (2017). Bullying pada Anak Usia Dini. Jurnal Motoric, Volume 1 No 1 48-55.

Azzahra, N. A., Hardika, & Kuswandi, D. (2019). Pola Komunikasi Guru Dalam Pembelajaran Anak Usia Dini. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian dan Pengembangan, Vol 4 (2), 137-142.

Bollmer, J. M., & Harris, M. (2006). Reactions to Bullying and Peer victimization : Narratives, Physiological Arousal and Personality. Journal of Research in Personality, 803-828.

Bradshaw, C. P. (2013). Preventing bullying through Positive Behavioral Interventions and Supports (PBIS): A multitiered approach to prevention and integration. . Theory into Practice, Vol 52 (4), 288-295.

Kurnia, Astuti, I., & Yusuf, A. (2019). Perilaku Bullying Verbal Pada Peserta Didik di LKIA Pontianak. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa, Vol 8 (3), 23-33.

Lestari, W. S. (2016). Analisis faktor-Faktor Penyebab Bullying di Kalangan Peserta Didik. Social Science Educational Journal, 147-157.

Mantasiah, & Yusri. (2018). Pelatiahan Komunikasi Positif Guru Sekolah Dasar Berbasis Teori Kesopanan. Journal of Educational Studies, 34-50.

Masdin. (2013). Fenomenan Bullying Dalam Pendidikan. Jurnal Al-Ta'dib, Vol 6 (2), 73-83.

Miles, B., & Huberman, M. (1992). Analisis Data Kualitatif (Buku Sumber tentang Metode-Metode Baru). Jakarta: UIP.

Olweus, D. A., & Limber, S. P. (2010). Bullying in School: Evaluation and Dissemination of the Olweus Bullying Prevention Program. American Journal of Orthopsychiatry, Vol 80 (1), 124-134.

Orpinas, P., & A,M, H. (2005). Bullying prevention: Creating a positive school climate and developing social competence. Washington DC: American Psychological Association.

Rejeki, S. (2016). Pendidikan Psikologi Anak “Anti Bullyingâ€. Jurnal DIMAS, Vol 16 No 2, 235-248.

Rigby, K. (2001). Stop the Bullying: A Handbook for Schools. Melbourne: Australian Council for Education Research.

Sejiwa. (2008). Bullying : Mengatasi Kekerasan di Sekolah dan lingkungan Sekitar Anak. Jakarta: Grasindo.

Suciartini, N. A. (2018). Verbal Bullying Dalam Media Sosial Ditinjau Dari Perspektif Penyimpangan Prinsip Kesantunan Berbahasa. Jurnal Pendidikan Widyadari, 34-42.

Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. . Bandung: Alfabeta.

Tirmidziani, A. (2018). Upaya Menghindari Bullying Pada Anak Usia Dini Melalui Parenting. Early Childhood, Vol 2 (1), 1-8.

Tsang, S. K., & Law, B. C. (2011). TsanBystander position taking in school bullying: The role of positive identity, self-efficacy, and self-determination. 11, 2278-2286 . The Scientific World Journal, Vol 11 (2), 278-286.

Tumon, M. B. (2014). Studi Deskriptif Bullying Pada Remaja. Jurnal Ilmiah Mahasiswa, Vol 3 No 1, 1-17.

Waasdorp, T. E., Bradshaw, C. P., & Leaf, P. J. (2012). Waasdorp, T. E., Bradshaw, C. P., The impact of schoolwide positive behavioral interventions and supports on bullying and peer rejection: A randomized controlled effectiveness trial. pediatrics & adolescent medicine, Vol 166 (2), 149-156.

Widayanti, C. G. (2009). Fenomena Bullying di Sekolah Dasar di Semarang: Sebuah Studi Deskriptif. Jurnal Psikologi Undip, Vol 5 (2),13-20.

Published

2021-01-04

How to Cite

Sakti, S. A., & Widyastuti, T. M. (2021). IMPLEMENTASI SEKOLAH BEBAS BULLYING PADA ANAK USIA DINI MELALUI KOMUNIKASI POSITIF GURU. JURNAL AUDI : Jurnal Ilmiah Kajian Ilmu Anak Dan Media Informasi PAUD, 5(2), 99–107. https://doi.org/10.33061/jai.v5i2.4414