PEMBENTUKAN KARAKTER BERBASIS KEARIFAN LOKAL PADA ANAK USIA TK
DOI:
https://doi.org/10.33061/jai.v4i1.2638Keywords:
Bentuk karakter, permainan kearifan localAbstract
Tujuan penelitian ini membentuk karakter pada anak usia TK dengan melalui kegiatan berbasis permainan kearifan lokal. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan membentuk karakter anak didik di TK membutuhkan proses dan kerjasama antara pendidik dan keluarga, untuk itulah pendidik di sekolah membangun komunikasi efektif dengan keluarga anak didik yang memiliki peran yang sangat besar untuk membentuk karakter anak. Anak didik di TK dengan konsep bermain sambil belajar, sehingga upaya-upaya membentuk karakter yang dilakukan dengan bermain. Bermain kearifan lokal membentuk karakter anak usia TK dengan melalui permainan tumbu-tumbu lai’ya, maggulaceng, mabbelle, mammini, kaje-kaje capeng kaluku, manggunrecce, dan ular naga. Bentuk karakter anak didik di TK diataranya Kecintaan terhadap Tuhan YME, kejujuran, disiplin, toleransi dan cinta damai, percaya diri, mandiri, tolong menolong, kerjasama, dan gotong royong, hormat dan sopan santun, tanggungjawab, kerjakeras.
Downloads
References
Direktorat Pembinaan Pendidikan AnaUsia Dini. (2012). Pedoman Pendidikan Karakter pada Pendidikan Anak Usia Dini. Jakarta
Gunawan, Heri. 2012. Pendidikan Karakter Konsep Dan Implementasi. Bandung: Alfabeta
Hasan, Said, Hamid. 2010. “Pengembangan Pendidikan Budaya dan Karakter Bangsaâ€, Bahan Pelatihan Penguatan Metodologi Pembelajaran Berdasarkan Nilai- nilai Budaya untuk Membentuk Daya Saing dan Karakter Bangsa. Jakarta: Puskur Balitbang Kemendiknas.
Hidayatullah, Furqan. 2010. Pendidikan Karakter Membangun Peradaban Bangsa. Surakarta: Yuma Pustaka.
Muchlas dkk. 2011. Pendidikan Karakter Konsep Dan Model. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Muslich, Masnur. 2011. Pendidikan Karakter: Menjawab Tantangan Krisis Multidimensional. Jakarta: PT. Bumi Aksara
Nuraeni. 2014. Pendidikan Karakter Pada Anak Usia Dini. Jurnal Paedagogy Volume 1 Nomor 2 Edisi Oktober 2014 Fakultas Ilmu Pendidikan IKIP Mataram
Nuryanto, S., & Izzaty, R. E. (2016). Peranan dongeng dalam pendidikan karakter pada taman kanak-kanak Lazuardi Kamila di Surakarta. JPPM (Jurnal Pendidikan dan Pemberdayaan Masyarakat), 3(1), 75-84.
Nuryanto, S. (2017). Peningkatan Nilai-Nilai Karakter Dengan Metode Mendongeng CAS CIS CUS Di BA Aisyiyah Kaponan 2 Ponorogo. Journal of Nonformal Education, 3(1), 11-20.
Permendikbud Nomor 23 Tahun 2015. Penumbuhan Budi pekerti
Prasetyo, Nana. 2011. Membangun Karakter Anak Usia Dini: Direktorat Pembinaan Pendidikan Anak Usia Dini Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini Nonformal dan Informal Kementerian Pendidikan Nasional.
Rahyono. 2009. Kearifan Budaya Dalam Kata. Jakarta: Wedatama Widya Sastra.
Sipa, S., & Miranda, D. UPAYA GURU MENUMBUHKAN SIKAP TOLERANSI BAGI ANAK USIA DINI. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran, 5(06).
Sukmadinata, Nana Syaodih. 2009. Metode Penelitian Pendidikan, (Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Sutarno. 2008. Pendidikan Multikultural. Jakarta: Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasional.
Tafsir, Ahmad. 2007. Ilmu Pendidikan Dalam Perspektif Islam. Bandung: PT Rosdakarya.
Zubaedi. 2011. Desain Pendidikan Karakter: Konsepsi dan Aplikasi Dalam Lembaga Pendidikan. Jakarta: Kencana.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Authors who publish this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors can separately make additional contractual arrangements for non-exclusive distribution published by the journal (e.g., publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are allowed and encouraged to send their work via online (e.g., in the institutional repositories or their website) after published by the journal.