PELAKSANAAN PENGAWASAN SEBAGAI UPAYA PENDISIPLINAN KERJA PERANGKAT DESA
(Studi Kasus di Kantor Desa Pijeran Kecamatan Siman Kabupaten Ponorogo)
DOI:
https://doi.org/10.33061/jp.v11i1.6827Abstract
Sebagai bagian pemerintahan terkecil dalam hierarki nasional pemerintah desa
menjalankan kegiatan administrasi dan manajemen di tingkat wilayah desa. Kepala
Desa merupakan pimpinan pemerintah desa bertugas menjalankan seluruh aktifitas
pemerintahan desa dibantu perangkat desa sebagai pegawai atau karyawan.
Keberhasilan pemerintah desa dalam menjalankan aktifitas fungsi pelayanan dan
administrasi desa sangat tergantung dari kinerja perangkat desa.
Pendisiplinan kerja perangkat desa adalah upaya yang harus dilaksanakan dalam
menjalankan kegiatan pemerintah desa melalui kegiatan pengawasan agar seluruh
prosesnya berlangsung secara prima, baik dalam fungsi administrasi maupun
pelayanan masyarakat desa.
Kendala kinerja perangkat desa menjadi bagian tugas Kepala Desa dalam
memotifasi dan mendisiplinkan perangkat desa, demikianpun perangkat desa harus
profesional dalam menyikapi hambatan selama menlaksanakan tugasnya.
Kata Kunci : Pemerintah Desa, Pendisiplinan, Perangkat desa
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Anton Subagyo, Andik Wijaya
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Authors who publish this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors can separately make additional contractual arrangements for non-exclusive distribution published by the journal (e.g., publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are allowed and encouraged to send their work via online (e.g., in the institutional repositories or their website) after published by the journal.