SATU CLUSTER USAHA BARU TERBENTUK DARI PROGRAM KEMITRAAN WILAYAH DI KABUPATEN KENDAL

Penulis

  • Asep Rokhyadi, Subarjo & Almunfarijah

Abstrak

Pertumbuhan TKI tdk bisa dibendung, peningkatan 4,7 % setiap tahun terjadi di wilayah kabupaten Kendal, sebagai akibat dari penurunan pendapatan perkapita penduduk miskin. Pertumbuhan ini harus ditekan dengan berbagai kegiatan di dalam negeri agar tetap menjadi pelaku ekonomi di negara sendiri. Salah satu kegiatan yang dilaukan adalah Program Kemitraan Wilayah (PKW). Terdapat 17 Industri Rumah Tangga (IRT) yang telah berhasil didirikan oleh program PKW dan Pemerintah Kabupaten Kendal untuk mendukung program Rencana Pembangunan Jangka Panjang daerah (RPJPD). Guna mengeliminir permasalahan tersebut, dilakukan kegiatan program PKW untuk mendukung RPJPD yang dilakukan dengan berbagai metode transfer knowledge yang dilakukan dengn afiliasi Pemerintah daerah Tingkat II Kendal, Universitas Mercu Buana Yogyakarta dan Universitas Selamat Sri Kendal Jawa Tengah. transfer knowledge ini meliputi Eksplorasi peluang dan tantangan melalui Focus Group Decission (FGD), Peningkatan dan Pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK), dan Metode Achievement and Motivation Training (AMT).Hasil terapan IPTEK program ini telah menghasilkan baik jasa maupun produk, dari progarm FGD dan AMT telah terbentuknya empat kelompok terbagi menjadi sub kelompok Industri Rumah Tangga (IRT) bambu, minuman dan kripik, industri kecil kayu, dan usaha percetakan. IKM bambu diharapkan menjadi satu cluster baru dari tiga cluster IRT di Kabupaten Kendal.
Keyword: Program Kemitraan Wilayah, Rencana Pembangunan Jangka M

Unduhan

Diterbitkan

2018-12-12