PENGARUH PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH DENGAN STRATEGI KONFLIK KOGNITIF TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA DI SMP NEGERI 6 PALEMBANG
DOI:
https://doi.org/10.33061/j.w.wacana.v15i2.3988Abstract
The purpose of this study was to determine whether there is an effect of problem-based learning with cognitive conflict strategies on students' critical thinking skills at SMP Negeri 6 Palembang. This research is an experimental method using posttest only design, with a population of 329 students and a sample of 64 students taken by cluster sampling technique. The experimental class consisted of 32 students with problem-based learning with cognitive conflict strategies and the control class amounted to 32 students with conventional methods. Data collection techniques used tests, and data were analyzed using independent samples t-test. The conclusion of this study is that there is an effect of problem-based learning with cognitive conflict strategies on students' critical thinking skills at SMP Negeri 6 Palembang.
Â
Keywords : Problem Based Learning, Cognitive Conflict Strategy, Critical Thinking Ability.
Â
ABSTRAK
Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah ada pengaruh pembelajaran berbasis masalah dengan strategi konflik kognitif terhadap kemampuan berpikir kritis siswa di SMP Negeri 6 Palembang. Penelitian ini merupakan metode eksperimen dengan menggunakan posttes only design, dengan populasi 329 siswa dan sampel berjumlah 64 siswa diambil dengan teknik cluster sampling. Kelas eksperimen berjumlah 32 siswa dengan pembelajaran berbasis masalah dengan strategi konflik kognitif dan kelas kontrol berjumlah 32 siswa dengan metode konvensional. Teknik pengumpulan data menggunakan tes,serta data dianalisis dengan menggunakan independent samples t-test. Simpulan dari penelitian ini adalah ada pengaruh pembelajaran berbasis masalah dengan strategi konflik kognitif terhadap kemampuan berpikir kritis siswa di SMP Negeri 6 Palembang.
 Kata Kunci : Pembelajaran Berbasis Masalah, Strategi Konflik Kognitif, Berpikir Kritis.
References
Arikunto. (2014). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek, Jakarta: PT Rineka Cipta.
Deti Ahmatika. (2018). “Peningkatan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Dengan Pendekatan Inquiry/Discovery“ dalam jurnal Euclid (Vol.3,No.1).
Fachrurazi. (2011). “Penerapan pembelajaran berbasis masalah untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis dan komunikasi matematis siswa sekolah dasar“ No.1.
Fitriawati Neni. (2010). “Penerapan model pembelajaran berbasis masalah(problem based learning)dalam meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa pada mata pelajaran IPS terpadu kelas VIII di MTsN Selorejo Blitar“ UIN Maulana Malik Ibrahim Malang.
Hamzah Ali.(2014). Evaluasi Pembelajaran Matematika, Jakarta: PT Rajagrafindo Persada.
Handayani Eka Putri.(2017). “Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Dengan Strategi Konflik Kognitif Untuk Meningkatkan Kemampuan Representasi Matematis Siswa Sma“ dalam jurnal ilmiah indonesia (Vol.2,No.12).
Hasbullah. (2009). Dasar-dasar Ilmu Pendidikan, Jakarta:PT Raja Grafindo Persada.
Jumaisyaroh T. (2014). “Peningkatan Kemampuan Berpikir Kritis Matematis dan Kemandirian Belajar Siswa SMP Melalui Pembelajaran Berbasis Masalah†dalam Jurnal Kreano (Vol. 5, No.2).
Kesumawati Nila. (2017). Statistik Parametrik Penelitian Pendidikan, Palembang : NoerFikri Offset.
M. Saputri. (2016). “Pengaruh PBL Pendekatan Kontekstual Strategi Konflik Kognitif Dan Kemampuan Awal Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa Materi Geometri,“ dalam jurnal UJME.
Muh. Fitrah. (2017). “Pembelajaran Berbasis Masalah Untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Matematika Materi Segiempat“ dalam jurnal Kalamatika (Vol.2, No.1).
Normaya, Karim.(2015). â€Kemampuan Berpikir Kritis Siswa dalam Pembelajaran Matematika dengan Menggunakan Model Jucama di Sekolah Menengah Pertama†dalam jurnal Pendidikan Matematika (Vol.3, No.1).
Ratna Purwati.(2016). ). “Analisis Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Dalam Menyelesaikan Masalah Persamaan Kuadrat Pada Pembelajaran Model Creative Problem Solving“ (Vol. 7, No.1).
Rifaatul Mahmuzah. (2015). “Peningkatan Kemampuan Berpikir Kritis Matematis SiswaSMP Melalui Pendekatan Problem Posing“ dalam jurnal Peluang (Vol.4,No.1).
Rusman. (2014). “Penerapan pembelajaran berbasis masalah“ dalam Edutech (Vol.1, No.2).
Shoimin Aris. (2014). “68 Model Pembelajaran Inovatif dalam Kurikulum 2013†Yogjakarta: Ar-Ruzz Media.
Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kualitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta.
Suhandri. (2016). “Meningkatkan Kemampuan Pemahaman Matematis Siswa SMP/Mts Dengan Menggunakan Strategi Konflik Kognitif“ (Vol. 9, No.2).
Sukanto Sukandar Madio. (2016). “Pengaruh Pembelajaran Berbasis Masalah Terhadap Kemampuan Penalaran Dan Komunikasi Matematis Siswa Smp Dalam Matematika“ dalam JPM(Vol.10, No.2).
Suprihatiningrum. (2013). “Strategi Pembelajaran“. Yogyakarta : Ar-rus Media.
Yandi Heryandi. (2018). “Problem Based Learning Dengan Strategi Konflik Kognitif Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Matematis“ (Vol. 7, No.1).
Yoni Sunaryo. (2014). “Model Pembelajaran Berbasis Masalah Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Dan Kreatif Matematik Siswa SMA Di Kota Tasikmalayaâ€dalam jurnal pendidikan dan keguruan (Vol. 1,No.2).