MENINGKATKAN KEMAMPUAN SAINS MELALUI PERMAINAN WARNA DENGAN MENGGUNAKAN CAT AIR PADA ANAK KELOMPOK B TK NEGERI PEMBINA KABUPATEN TEMANGGUNG

Authors

  • Rini Riastuti TK Negeri Pembina Kabupaten Temanggung

DOI:

https://doi.org/10.33061/ad.v3i2.2734

Keywords:

Science Skills, Color Games

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah 1) untuk mengetahui pelaksanaan pembelajaran permainan warna dengan menggunakan cat air dalam meningkatkan kemampuan sains anak, 2) untuk mengetahui peningkatan kemampuan sains pada anak setelah kegiatan permainan warna dengan menggunakan cat air di Kelompok B TK Negeri Pembina Kabupaten Temanggung Semester I Tahun Pelajaran 2017/2018. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan, maka dapat disimpulkan bahwa kemampuan sains anak Kelompok B TK Negeri Pembina Kabupaten Temanggung dari kondisi awal sampai dengan dilaksanakannya perbaikan pembelajaran sampai dengan Siklus II telah mengalami peningkatan yang sangat signifikan.  Pada kondisi awal, anak yang mampu menunjukkan kemampuan sainsnya hanya 3 anak (20%) dari 15 anak. Berdasarkan perbaikan pembelajaran yang diperoleh pada Siklus I, maka dapat dilihat hasil penelitian bahwa anak yang mampu melaksanakan permainan  warna dengan kriteria berkembang sesuai harapan 7 anak (46,7%), mulai berkembang 2 anak (13,3%), dan belum berkembang 6 anak (40%). Setelah diadakan perbaikan pembelajaran pada Siklus II anak yang dianggap mampu dengan kriteria berkembang sesuai harapan 13 anak (86,8%), mulai berkembang 1 anak (6,6%), belum berkembang 1 anak (6,6%) dan telah mencapai standar ketuntasan belajar yang telah ditetapkan dengan kriteria anak tertarik dalam kegiatan bermain warna, anak mampu mencampur warna dengan baik, dan anak mampu menjawab pertanyaan dari peneliti.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Amien. 2008. Mengajarkan Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) dengan menggunakan Metode “Discovery †dan “Inquiry â€. Jakarta: Depdikbud Dikti PPLPTK

Arikunto, Suharsimi. 2007. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta : Rineka Cipta.

Darma Prawira, Sulasmi. 1989. Warna sebagai Salah Satu Unsur Seni dan Desain. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan

Departemen Pendidikan Nasional. 2002. Acuan Menu Pembelajaran pada Pendidikan Anak Usia Dini (Menu Pembelajaran Generik). Jakarta : Depdiknas Direktorat Pendidikan Anak Usia Dini.

Desmita. 2007. Psikologi Perkembangan. Bandung: PT Remaja Rosda Karya

Ebdi Sanyoto, Sadjiman, Drs. 2005. Dasar-Dasar Tata Rupa dan Desain. Yogyakarta: Arti Bumi Intaran

Fajrin, Shofa. 2014. Peningkatan Kemampuan Kognitif Mengenal Warna dengan Media Bahan Alam pada Anak. Skripsi.

Gagne, Robert. 1976. Essential of Learning for Instruction. New York. Alih Bahasa Agus Gerrad

I.L.Pasaribu dan B. Simanjuntak. 2003 Proses Belajar Mengajar. Bandung : Tarsito

Kunandar. 2009. Langkah Mudah Penelitian Tindakan Kelas Sebagai Pengembangan Profesi Guru. Jakarta: Rajawali Pers.

Lexy J Moleong. 2004. Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosda Karya

Menteri Pendidikan. 2003. Undang-Undang Republik Indonesia No 20. Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional (SISDIKNAS). Bandung: Citra Umbara.

Murniati, Desri. 2014. Meningkatkan Kemampuan Sains Anak Melalui Metode Eksperimen pada Kelompok B di PAUD Haqiqi Kota Bengkulu. Skripsi.

Nasution. 2003. Metode Research. Jakarta : PT. Bumi Aksara

Nugraha, Ali. 2007. Dasar-dasar Matematika dan Sains. Jakarta : Universitas Terbuka.

Nugraha, Ali. 2008. Pengembangan Pembelajaran Sains pada Anak Usia Dini. Bandung: JILSI Foundation.

Permendiknas. 2009. Standar Pendidikan Anak Usia Dini. Jakarta : Permendiknas.

Saepudin. 2012. Pembelajaraan Sains pada Program Pendidikan Anak Usia Dini. http://www.forumpaudntb.org/index.php?option=com_content&view=article&id=83:pembelajaran-sains-pada-programpaud&catid=101:beranda

Sardiman, A. M. 2006. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Semiawan, Conny R. 2002. Belajar dan Pembelajaran dalam Taraf Usia Dini (Pendidikan Prasekolah dan Sekolah Dasar). Jakarta: PT Prehallindo.

Solehuddin, M. 2003. Konsep Dasar Pendidikan Pra Sekolah. Bandung: Fakultas Ilmu Pendidikan UPI

Sugiyono. 2009. Metode Penelitian Pendidikan : Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta.

Sujiono, Yuliani Nurani. 2004. Metode Pengembangan Kognitif. Jakarta : Universitas Terbuka.

Sukardi, Dewa Ketut. 2003. Manajemen Bimbingan dan Konseling di Sekolah. Bandung: Alfabeta.

Sukmadinata, Nana Syaodih. 2006. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: PT.Remaja Rosdakarya

Tim Penyusun Kamus Besar Bahasa Indonesia. 1989. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta.

Trianto. 2010. Mengembangkan Model Pembelajaran Tematik, Jakarta: PT Prestasi.

Published

2018-12-13

How to Cite

Riastuti, R. (2018). MENINGKATKAN KEMAMPUAN SAINS MELALUI PERMAINAN WARNA DENGAN MENGGUNAKAN CAT AIR PADA ANAK KELOMPOK B TK NEGERI PEMBINA KABUPATEN TEMANGGUNG. JURNAL AUDI : Jurnal Ilmiah Kajian Ilmu Anak Dan Media Informasi PAUD, 3(2), 108–117. https://doi.org/10.33061/ad.v3i2.2734