Efektifitas Dispute Irasional Relisfs (DIBS) untuk menurunkan Low Self Esteem Mahasiswa

Penulis

  • AR Koesdyantho Lydia Ersta Kusumaningtyas

Abstrak

Judul dari penelitian ini adalah Efektifitas Dispute Irasional Relisfs (DIBS) untuk menurunkan Low Seflf Esteem Mahasiswa , Yang menjadi tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat efekitifitas Teknik Dispute Irasional Beliefs (DIBs) untuk menurunkan Low Self Esteem mahasiswa Semester 6 prodi BK Unisri tahun 2013/2014 Penelitian pra-eksperimen ini menggunakan dua jenis, instrumen, yaitu : 1) bahan perlakuan (stimulus material), dan 2) instrumen pengumpulan data. Bahan perlakuan adalah materi pengubahan yang disusun untuk digunakan dalam proses konseling kuratif, berdasarkan pendekatan REBT. Prosesnya adalah 1) Empirical disputing, yaitu upaya menelusuri dan menemukan (detecting) irB, 2) Logical disputing, yaitu upaya untuk menyangga dan menyerang (debating) irB, dan 3) Pragmatical disputing, yaitu membedakan (discriminating) irB dan rB (Corey, 1996; Seligman, 1995:194). Sedangkan proses pengubahannya, memuat enam pertanyaan menantang irrational belief system (IrB) yang berfungsi untuk: 1) dispute awfulizing, 2) dispute I can't stand it, should, ought, and must (personal imperatives), 4) challenge I can't stand it, 5) self-acceptance, dan 6) correct misperception of reality dan habit forming( Bernard & Joice, 1986:347-395; Ellis, 1994). Kata Kunci : Teknik Dispute Irasional Beliefs (DIBs), dan Low Self Esteem Mahasiswa

##submission.downloads##

PlumX Metrics

Diterbitkan

2015-09-22

Terbitan

Bagian

Artikel